Buku ini membicarakan penelitian survai, yang titik berat- nya diletakkan pada penelitian relasional; yakni mempelajari hubungan variabel-variabel, sehingga secara langsung atau tidak langsung hipotesa penelitian senantiasa dipertanyakan. Supaya pembaca mendapat gambaran yang lebih luas tentang penelitian sosial, di dalam bab ini dibicarakan beberapa jenis penelitian dan proses penelitian. Bebe…
Pengembangan sumber-sumber energi untuk memperoleh kerja yang berguna adalah kun- ci dari kemajuan industri yang penting untuk peningkatan taraf hidup yang berkesinam- bungan bagi rakyat di mana pun mereka berada. Bagaimana menemukan sumber-sumber energi baru, mendapatkan sumber energi yang pada dasarnya tidak akan pernah habis untuk masa mendatang, menyediakan energi di mana saja diperlukan, d…
Peran orang tua dan tenaga pendidik (guru) dalam keberhasilan proses belajar anak sangatlah besar. Metode belajar konvensional dengan cara ceramah cenderung menyebabkan anak menjadi pasif. Metode belajar seperti itu sudah selayaknya ditinggalkan karena membuat proses menjadi menjadi tidak efektif. Oleh karenanya, metode jitu dengan memusatkan perhatian pada pemrograman bawah sadar anak dan meng…
Pembangunan akan berhasil jika semua sumber daya yang dimiliki dapat memberi manfaat dan dapat meningkatkan kualitas di segala bidang kehidupan. Khususnya sumber daya manusia (SDM) unggul sangat mendukung dalam segala aktivitas pembangunan, baik di suatu organisasi atau perusahaan maupun lembaga. Bahkan, kemajuan negara tergantung pada sumber daya manusianya. Manusia memegang peranan penting da…
Buku ini berisi penelitian dan pembedahan terhadap Buku Putih Madzhab Syiah untuk mengungkapkan ketidakbenaran dan membantah isi buku tersebut, kemudian dituangkan dalam buku Hitam di Balik Putih: Bantahan terhadap Buku Putih Madzhab Syiah. Dengan demikian, masyarakat dapat memperoleh informasi yang sebenarnya tentang Syỉ'ah dan dapat terhindar dari bahaya kesesatan Syi'ah. Selain…